Sunday, March 13, 2011

DETIK-DETIK TSUNAMI JEPANG MARET 2011


Ketika manusia Jepang sudah merasa mampu menguasai alam, mampu mengontrol gempa, mampu mengendalikan tsunami, dan ketika para ilmuwan dan pemimpin mereka tidak pernah menganggap kejadian alam apapun bahkan alam itu sendiri tidak pernah ada hubungannya dengan sesuatu yang oleh orang yang percaya disebut sebagai Tuhan Semesta Alam. Ketika manusia Jepang menganggap bahwa keyakinan kepada Tuhan adalah pikiran orang-orang bodoh yang tidak tahu ilmu dan teknologi , yang sebentar-sebentar melarikan masalahnya kepada Tuhan. Dan ketika mereka merasa sudah mampu menjadi Tuhan yang menguasai alam ini dengan seluruh fenomenanya.

Maka ketika semua itu merata di masyarakat Jepang....
Ketika dakwah kepada masyarakat Jepang ibarat mendakwahi BATU, begitu kata Profesor KO NAKATA,...
Ketika tidak ada cara lagi mengingatkan masyarakat Jepang...
Maka..
Ketika itu Kekuatan maha dahsyat dari dzat yang diyakini sebagai Tuhan oleh orang-orang yang yakin, Kekuatan yang maha menguasai ilmu dan teknologi yang Maha sempurna, menunjukkan kekuatannya yang sebenarnya,....
Maka kekuatan Tuhan menunjukkan kepada manusia Jepang dan manusia penghuni bumi SIAPA SESUNGGUHNYA YANG LEBIH MEMILIKI KEKUATAN...
ALLAHU QOWIYYUN... pemilik kekuatan dan pemilik ilmu pengetahuan...
Betapa kecilnya kekuatan manusia...
Betapa kecilnya benda-benda buatan manusia seperti mobil, rumah, pesawat, gedung anti gempa,... atau apapaun namanya yang membuat manusia merasa besar......
Hari ini DIKECILKAN oleh YANG MAHA BESAR....
TENTU BAGI ORANG-ORANG YANG PERCAYA.....DAN YAKIN...
Tetapi nampaknya susah mencari para pemimpin yang meyakini itu. Buktinya, pada setiap komentar dan ucapan PRIHATIN DAN BELA SUNGKAWA, tidak ada satupun kalimat yang mengajak manusia untuk kembali kepada Tuhan, pemimpin dunia... mulai dari OBAMA... sampai ESBEYE... komentarnya dan hal yang disampaikan sama : yaitu bagaimana menyelamatkan masyarakat....dan menanggulangi bencana ini.
Ini bencana internasional.....

1 comment:

  1. Thanks for info, semoga semuanya ada dalam kebaikan https://bit.ly/2NRz8Eb

    ReplyDelete